Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

LAPISAN KULIT

1. Lapisan Epidermis ( Lapisan Luar atau Kulit Ari ) Lapisan Epidermis memiliki tebal kurang lebih 0,1 mm dan terdiri atas empat lapisan jaringan epitel. Setiap Lapisan pada Epidermis memiliki ciri khas tersendiri, Lapisan Epidermis ini tidak memiliki pembuluh darah, sehingga ia mendapatkan suplai nutrisi melalui proses difusi dari lapisan dermis yang ada dibawahnya. Berikut adalah 4 Lapisan pada Epidermis : Lapisan Tanduk (Stratum Korneum) , merupakan lapisan kulit paling luar dari tubuh, lapisan ini terus mengalami deskuamasi (pengelupasan lapisan paling luar) secara terus menerus. Berbagai sel penyusun jaringan ini akan dihidrolisis menjadi kreatin (zat tanduk) yang tahan air, oleh karena itu disebut tersusun oleh sel – sel mati. Lapisan ini tidak dilapisi pembuluh darah, sehingga apabila mengelupas tidak akan menimbulkan rasa sakit dan tidak mengeluarkan darah. Lapisan ini berfungsi mencegah masuknya bakteri dan mengurangi menguapnya cairan. Lapisan Malphigi (Stratum Gr...

PENGERTIAN KULIT

A. PENGERTIAN KULIT Kulit adalah organ terluar dari tubuh yang melapisi seluruh tubuh manusia. Berat kulit diperkirakan sekitar 7 % dari berat tubuh total. Pada permukaan luar kulit terdapat pori – pori (rongga) yang menjadi tempat keluarnya keringat. Kulit adalah organ yang memiliki banyak fungsi, diantaranya adalah sebagai pelindung tubuh dari berbagai hal yang dapat membahayakan, sebagai alat indra peraba, sebagai salah satu organ yang berperan dalam eksresi, pengatur suhu tubuh, dll. Secara umum kulit memiliki 2 lapisan yaitu Epidermis (Kulit ari) dan Dermis (Kulit Jangat) serta terdapat lapisan lemak bawah kulit (Hipodermis) yang juga sering dibahas. Beberapa sumber juga mengatakan bahwa lapisan lemak bawah kulit juga termasuk ke dalam lapisan kulit, tidak dipisahkan dalam pengelompokkan lapisan kulit tersebut. B. FUNGSI KULIT Sebagai Pelindung tubuh dari berbagai ancaman Dengan adanya kulit yang menjadi bagian terluar tubuh, maka tubuh kita dapat terlindung dari berba...

KERAJINAN DARI BAHAN GIPS

Kerajinan Bahan Buatan Pengertian Kerajinan bahan buatan merupakan kerajinan yang terbuat dari bahan buatan. Beragam benda kerajinan dari bahan buatan dapat diciptakan dan dibuat berdasarkan bentuk dan bahan yang digunakan. Bahan Bahan- bahan yang digunakan bisa berupa kertas, karton, plastik, kaca, gips, semen, fiberglass , sabun, lilin, spons, dan sebagainya. Teknik yang digunakan juga sangat bervariasi, di antaranya: menggunting, menempel, melipat, mencetak, memahat, juga dapat membentuk. Semua itu disesuaikan dengan desain dan jenis bahan yang digunakan. Bahan-bahan yang digunakan memiliki sifat dan karakteristik yang berbeda-beda. Gips Gips merupakan bahan mineral yang tidak larut dengan air dalam waktu yang lama jika sudah menjadi padat. Kandungan gips terdiri dari jenis zat hidrat kalsium sulfar dan beberapa mineral seperti: karbonat, borat, nitrat, dan sulfat yang dapat terlepas sehingga gips dalam proses pengerasan akan terasa panas. Pembuatannya terbilang lebih m...

Contoh Soal IPA

1)     Apa yang dimaksud dengan Ilmu Pengetahuan Alam? Jawaban: Ilmu Pengetahuan Alam adalah ilmu yang mempelajari gejala alam, fenomena alam dan baik kehidupan alam. 2)     Apa saja manfaat mempelajari IPA? Jawaban: Manfaat mempelajari IPA adalah kita lebih peduli terhadaplingkungan, mengetahui gejala alam. 3)     Sebutkan ciri-ciri IPA! Jawaban:    Ciri-ciri IPA adalah: a. Konkret (nyata), b. Logis c. Objektif (apa adanya) d. Subjektif (tidak apa adanya) e. Empiris f. Sistematis (terstruktur) g. Teori-teori bersifat umum 4)     Apa perbedaan objektif dengan subjektif ? Jawaban: Objektif adalah ilmu pengetahuan yang sesuai dengan fakta yang terjadi, sedangkan subjektif adalah ilmu pengetahuan yang tidak sesuai dengan fakta yang terjadi 5)     Sebutkan kriteria metode ilmiah! Jawaban:    Kriteria metode ilmiah adalah: -...